Rapat Restrukturisasi Unit Pelaksana Teknis (UPT) Diklat

Kepala Pusdiklat Perdagangan, Ibu Julia Gustaria Silalhi, menghadiri Rapat Restrukturisasi Unit Pelaksana Teknis (UPT) Diklat pada Kamis, 30 Juli 2020 di gedung Kementerian Perdagangan, Jakarta Pusat.